Infrastructure Solution
Infrastructure Solution
SpeedCrete™ salah satu solusi inovatif dengan beton berkekuatan dini dan performa tinggi yang dapat kering dalam hitungan jam. SpeedCrete™ dibuat dengan menggunakan teknologi mutakhir, diaplikasikan dengan keahlian tinggi. SpeedCrete™ terbukti efektif mengurangi kemacetan yang biasa ditimbulkan oleh perbaikan jalan di area berlalulintas ramai. SpeedCrete™ mengacu pada standar: SNI 2847-2013, ACI 318, AASHTO T 140, ASTM C 116
Solusi Beton Super Untuk Perbaikan Jalan Dalam Hitungan Jam
SupeCrete™ sebagai salah satu solusi inovatif dengan beton berkekuatan dini dan performa tinggi yang dapat kering dalam waktu 4 jam s/d 72 jam dan tercapai target strength yang direncanakan.
Referensi Proyek
Dokumentasi 📁
Video 📁
Brosur Produk 📁
Solusi Beton Durabilitas Tinggi untuk Lingkungan Dengan Klorida & Sulfat Tinggi
StilCrete™ adalah solusi untuk pekerjaan struktur beton di area dengan kandungan Sulphate dan Chloride tinggi dimana mengakibatkan kerusakan pada struktur beton dan korosif pada tulangan beton.
Referensi Proyek
Dokumentasi 📁
Video 📁
Brosur Produk 📁
Solusi Beton Untuk Pengecoran Dibawah Laut
AeerCrete™ adalah solusi beton untuk pengecoran di bawah laut dimana beton harus memiliki kemampuan untuk meminimalkan terjadinya washed out (terhanyut) saat pengecoran sehingga kekuatan beton tetap memenuhi spesifikasi.
Referensi Proyek
Dokumentasi 📁
Video 📁
Brosur Produk 📁